sebutkan 3 dampak jika tidak mengikuti upacara bendera dengan khimad​ - Brainly.co.id (2024)

Apabila kita tidak mengikuti upacara bendera dengan khidmat, maka akan memiliki dampak sebagai berikut ini :

  • Akan mengakibatkan kesan buruk atau tidak yang di mana seperti tidak menghormati jasa para pahlawan.
  • Akan menurunkan rasa nasionalisme
  • Akan dicap tidak memiliki rasa nasionalisme
  • Akan mendapatkan teguran bahkan hukuman dari guru

Pembahasan

Kita sebagai pelajar wajib mengikuti upacara bendera dengan khidmat. Menurut Permendikbud nomor 22 tahun 2018 terkait pedoman upacara bendera sekolah, upacara bendera sekolah merupakan sebuah bentuk upaya untuk mewujudkan pendidikan yang di mana telah mencakup nilai-nilai penanaman sikap disiplin, sikap kerja sama, rasa percaya diri, serta rasa tanggungjawab. Upacara bendera sendiri merupakan sebuah kegiatan yang penting untuk dilakukan di sekolah. Upacara bendera biasanya dilaksanakan pada hari senin dan pada hari-hari tertentu, misalnya seperti hari kemerdekaan Indonesia. Menurut pasal 3 Permendiknas Nomor 22 tahun 2018 mengenai pedoman upacara bendera di sekolah memiliki setidaknya 6 tujuan, diantaranya ialah sebagai berikut ini :

  • Untuk memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa dan negara kesatuan republik Indonesia.
  • Untuk membiasakan agar bersikap tertib dan disiplin.
  • Untuk meningkatkan kemampuan dalam memimpin.
  • Untuk membiasakan kekompakan dan kerjasama.
  • Untuk menumbuhkan rasa tanggungjawab.
  • Uuntuk mempertebal semangat kebangsaan dan rasa cinta pada tanah air.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang upacara bendera brainly.co.id/tugas/1057598

Materi tentang upacara bendera brainly.co.id/tugas/8414582

Materi tentang upacara bendera brainly.co.id/tugas/8182878

Detail jawaban

Kelas : 1

Mapel : PPKn

Bab : 4

Kode : 1.9.4

#AyoBelajar

sebutkan 3 dampak jika tidak mengikuti upacara bendera dengan khimad​ - Brainly.co.id (2024)
Top Articles
Latest Posts
Article information

Author: Arline Emard IV

Last Updated:

Views: 5784

Rating: 4.1 / 5 (72 voted)

Reviews: 87% of readers found this page helpful

Author information

Name: Arline Emard IV

Birthday: 1996-07-10

Address: 8912 Hintz Shore, West Louie, AZ 69363-0747

Phone: +13454700762376

Job: Administration Technician

Hobby: Paintball, Horseback riding, Cycling, Running, Macrame, Playing musical instruments, Soapmaking

Introduction: My name is Arline Emard IV, I am a cheerful, gorgeous, colorful, joyous, excited, super, inquisitive person who loves writing and wants to share my knowledge and understanding with you.